Posts

Showing posts from October, 2012

Pengertian dan Wujud dari Kebudayaan

Pengertian budaya                      Budaya  atau kebudayaan berasal dari bahasa sangsekerta yaitu buddhayah, yang merupakan bentuk jamak dari buddhi (budi atau akal) diartikan sebagai hal-hal yang berkaitan dengan budi dan akal manusia. Pengertian Kebudayaan                    Dari pendapat ahli sosiologi , dapat diperoleh pengertian mengenai kebudayaan adalah sesuatu yang akan memengaruhi tingkat pengetahuan dan meliputi sistem ide atau gagasan yang terdapat dalam pikiran manusia, sehingga dalam  kehidupan sehari-hari, kebudayaan itu bersifat abstrak. 

Perbedaan Permasalahan Sosial di Desa dan Perkotaan

Pengertian Masyarakat                       Masyarakat merupakan hubungan-hubungan dalam hidup bersama dan tidak dibatasi oleh lingkungan, bangsa dan sebagainya. Masyarakat dalam arti sempit yaitu sekelompok manusia yang dibatasi oleh aspek-aspek tertentu misalnya teritorial, bangsa, golongan dsb . Masyarakat juga mempunyai syarat-syarat seperti : Harus ada perkumpulan manusia Telah tinggal dalam waktu lama disuatu daerah tertentu Adanya aturan atau undang-undang yang mengatur mereka untuk menuju kepada kepentingan dan tujuan bersama